Jakarta, 01 Oktober 2020

Pancasila sebagai Dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah platform final dalam berbangsa. Pancasila adalah intisari dari nilai-nilai bersama yang telah dipraktikkan sedari berabad-abad lampau dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika di wilayah Nusantara.